Kamis, 19 Desember 2019

Tempat-tempat Wisata untuk Lihat Gerhana Matahari Cincin

Jakarta - Fenomena gerhana matahari cincin akan terjadi penghujung tahun ini. Melintasi beberapa kota di Indonesia, ini beberapa tempat wisata untuk melihat fenomena alam tersebut.

Akhir tahun ini akan semakin spesial dengan adanya fenomena gerhana matahari cincin. Fenomena ini akan terjadi pada 26 Desember 2019, diintip detikcom dari BMKG, Kamis (19/12/2019).

Fenomena gerhana matahari cincin (GMC) sebenarnya terjadi 1-2 tahun sekali. Namun selama 6 tahun ke depan, Indonesia akan tak akan dilewati. Hanya kali ini saja Indonesia dilewati.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar